ANALISIS KEMAMPUAN HOTS (HIGHER ORDER HINKING SKILL) SISWA KELAS VIII SMP PGRI 01 SEMARANG PADA MATERI STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN

  • Tiya Juliani, Joko Siswanto Fenny Roshayanti Dosen Pendidikan IPA Universitas PGRI Semarang
Keywords: HOTS, Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan HOTS (Higher Order Thinking Skill) siswa SMP PGRI 01 Semarang. Penelitian ini menggunakan metode R & D (Research and Development), Pada penelitian ini model 4-D tersebut dimodifikasi menjadi 3-D, yaitu tahap pendefinisian (define), tahap perancangan (design), dan tahap pengembangan (develop). Teknik pengumpulan data dengan observasi, dokumentasi, dan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif kuantitatif sederhana. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa meningkatkan Kemampuan berpikir tingkat tinggi pada siswa sangat penting diterapkan dalam pendidikan. Sesuai dengan tujuan kurikulum 13 mempersiapkan manusia Indonesia agar memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga Negara yang beriman, produktif, kreatif, inovatif. Sehingga menuntut semua jenjang pendidikan untuk menyeiapkan siswanya memiliki kemampuan berpikir tingkat tinggi. Begitupun yang terjadi di SMP 01 PGRI Semarang. kemampuan berpikir tingkat tinggi atau HOTS di sekolah tersebut masih  termasuk dalam kategori cukup yaitu dari 40 siswa ada 30 siswa yang masih cukup dalam kemampuan berfikir tingkat tinggi dengan persentase 75 %.

References

Abuddin Nata (2001). Pemikiran Para Tokoh Pendidikan Islam. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Abdul Majid (2008). Perencanaan Pembelajaran Megembangkan Standar Kompetensi Guru. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Anas Sudijono (2008). Pengantar Statistic Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Ahmad Tafsir (2008). Filsafat Pendidikan Islami. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Abdorrakhman Gintings, (2010). Esensi Praktis Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Humaniora.
Desmita (2013). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Hasbullah (2012). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: RajaWali Pers.
Hamzah B.Uno dan Nurdin Mohammad (2014). Belajar dengan Pendekatan PAILKEM (Pembelajaran Aktif Inovatif Kreatif Efektif Menarik. Jakarta: Bumi Aksara.
Jalaluddin (2009). Psikologi Agama. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Muhaimin dkk., (2001). Paradigma Pendidikan Islam. Bandung: PT Remaja Berkarya.
M. Dalyono (2019). Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Purwanto (2011). Instrumen Penelitian Sosial dan Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sugiyono (2007). Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alpabeta.
Tohirin (2007). Psikologi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam (Berbasis Integrasi dan Kompetensi). Jakarta: RajaWali Pers.
Uyoh Sadullah (2020). Pengantar Filsafat Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Winardi (2001). Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen. PT Raja Grafindo Persada.
Wina Sanjaya (2018). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Published
2020-11-23
Section
Articles