HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS DI MADRASAH IBTIDAIYAH SWASTA SEMAYONG TAHUN PELAJARAN 2019-2020

  • Parni Dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Muhammad Syafiuddin Sambas
Keywords: Keterampilan Mengajar Guru, Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial

Abstract

Prestasi belajar mempunyai peranan yang sangat penting dalam pendidikan, dan kualitas pendidikan dicerminkan oleh prestasi belajar siswa. Peningkatan prestasi belajar siswa dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya adalah keterampilan mengajar guru. Keterampilan mengajar guru sangat  diperlukan dalam kegiatan belajar mengajar. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab rumusan masalah yang berkaitan dengan “Bagaimanakah  Hubungan antara keterampilan mengajar guru dengan prestasi belajar IPS  di MIS Semayong Tahun Pelajaran 2019/2020. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif korelasional yaitu mencari hubungan antara variabel Keterampilan Mengajar Guru (X) dan Prestasi Belajar (Y). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel keterampilan mengajar guru berpengaruh positif terhadap prestasi belajar siswa sebesar 80%  dan sisanya 20% dipengaruh oleh faktor lainnya.

References

Abror, Rachman. 1993. Psikologi Pendidikan, Yogyakarta: PT. Tiara Wacana, Cet. Ke-4.
Abu Ahmadi dan Widodo. 2004. Psikologi Belajar, Jakarta: Rineka Cipta.
Badudu dan M. Zein, Sultan. 1994. Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta: Pustaka Sinar Harapan. Cet. Ke-2
Badudu dan Sultan M. Zein, Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 1994), Cet. Ke-2, hal. 1088.
Baharuddin, Esa Nur Wahyuni. 2008. Teori belajar dan Ppembelajaran, Jogjakarta: Ar-Ruzz Media Group, ce.3, 2008.
Baharudin, Wahyuni, Esa Nur Teori belajar dan pembelajaran, 2012. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media. Cet Ke- VII.
Bahri Djamarah, Syaiful. 2002. Psikologi Belajar.Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Depdikbud, 1991. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Cet. Ke-10.
Dimyati dan Mudjiono, 2010. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta:Rineka Cipta.
Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Djamarah, Syaiful Bahri. 1994. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru, (Surabaya: Usaha Nasional.
Efendi, Usman dan Juhaya S Praja, Juhaya.1993. Pengantar Psikologi.Bandung: Angkas.
Habeyh,1974. Kamus Populer. Jakarta: Centre.
Hadi, Sutrisno . 1991. Metodologi Research. Andi Offit: Yogyakart. Cet ke-10.
Hadis, Abdul. 2006. Psikologi dalam Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Hamalik, Oemar. 2007 Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara. cet.6
Hamzah, Kuadrat dan Masri. 2010. Mengelola Kecerdasan Dalam Pembelajaran: Sebuah Konsep Pembelajaran Berbasis Kecerdasan, Jakarta: PT. Bumi Laksana, cet. 2.
Hlen, 2002. Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Ciputat Pers. Cet. Ke-1.
Hurlock. 1990. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Erlangga.
Ibrahim dan Syaodih, Nana. 2010. Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Iskandar, 2009. Psikologi Pendidikan: Sebuah Orientasi Baru.Ciputat: Gaung Persada (GP) Press.
Izzaty, Rita Eka dan Suardiman, Siti Partin, Purwandari, Yuliana Ayriza Hiryanto, Rosita, Kusmaryani. 2008. Perkembangan Peserta Didik. Yogyakarta:Uny Press.
M. Dalyono, 1997. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
Hanafiah, Nanang dan Suhan, Cucu. 2010. Konsep Strategi Pembelajaran, (Bandung: Refiaka Aditama, cet. 2
Nawawi, Hadari 1981. Pengaruh Hubungan Manusia dikalangan Murid terhadap Prestasi Belajardi SD. Jakarta: Analisa Pendidikan.
Nawawi, Hadari . 1991,Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
Purdamimta, 1987. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka. Cet. Ke-10.
Purdamimta,1987. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka.
Purwanto, 2007. Instrumen Penelitian Sosial Dan Pendidikan: Pengembangan dan Pemanfaatan, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Purwanto. 2007. Instrumen Penelitian Sosial Pendidikan: Pengembangan dan Pemanfaatan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, cet 1.
Riyanto, Yatim. 2010. Paradigma Pembelajaran: Sebagai Referensi bagi Pendidik dalam Implementasi Pembelajaran yang Efektif dan Berkualitas.Jakarta: Kencana Prenada Media Group, cet.2.
S. Nasution, 1998.Didaktik Azas-Azas Mengajar. Bandung: Jemmars.
Sabri, Aliyusuf. 1995. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya.
Safari. 2003. .Evaluasi Pembelajaran. Departemen Pendidikan Nasional DirektoJenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Direktorat Tenaga Kependidikan.
Shahuddin, Mahfudh. 1990. Pengantar Psikologi Pendidikan, Surabaya: Bina Ilmu, 1990, Cet. Ke-1.
Singer, Kurt. 1987. Membina Hasrat Belajar di Sekolah. Terj. Bergman Sitorus), (Bandung: Remaja Rosda Karya.
Singgih D.G. dan Ny. SDG. 1989. Psikologi Perawatan. Jakarta: BPK Gunung Mulia. Cet. Ke-3.
Sugiyono.1999. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Sudjana, Nana. 1992. Penilaian Hasil Belajar Mengajar, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Cet. Ke-4.
Suwarno, Wiji. 2006. Dasar-dasar Ilmu Pendidikan. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media, cet. 1.
Syah, Muhibbin. 2001. Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru, (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Cet. Ke-6.
Syah, Muhibbin. 2009. Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Tampubolon,1993. Mengembangkan Minat Membaca Pada Anak. Bandung: Angkasa. Cet, Ke-1.
Thobroni, Muhammad dan Mustofa, Arif. 2011. Belajar dan Pembelajaran: Pengembangan Wacana Dan Praktik Pembelajaran Dalam Pembangunan Nasional. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media. Cet ke- I.
Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1997. Kamus Besar BahasaIndonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Edisi II, Cet. Ke-10.
Walgito, Bimo. 2010 Pengantar Psikologi Umum. Yogyakarta: CV. Offset.
Wasito, Herman . 1992. Pengantar Metodologi Penelitian, (Jakarta, PT. Gramedia Pustaka Utama.
Zhou, L., Li, F., Wu, S., & Zhou, M. (2020). “School’s Out, But Class’s On”, The Largest Online Education in the World Today:Taking China’s Practical Exploration During The COVID-19 Epidemic Prevention and Control as An Example. The Largest Online Education in the World Today, vol 4, no. 2, 501–519.
Zhu, X., & Liu, J. (2020). Education in and After Covid-19 : Immediate Responses and Long- Term Visions.
Section
Articles