MANAJEMEN APLIKASI PENGELOLAAN DATA SISWA DI MADRASAH ALIYAH YPK CIJULANG

  • Muhamad Anjar Yana Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al-Farabi Pangandaran
  • D Syamsul Ma’arif Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al-Farabi Pangandaran
Keywords: Manajemen, Pengelolaan Data Siswa, Aplikasi EMIS

Abstract

Manajemen pengelolaan data siswa di laksankan untuk mengatur tata tertib administrasi di lembaga pendidikan guna kebutuhan administrasi sekolah. Manajemen pengelolaan data siswa menjadi bagian dari ketertiban administrasi sekolah, dalam bidang pengamaman data peserta didik dan penentuan jumlah siswa yang ada di lembaga tersebut. Metode penelitian pada jurnal ini menggunkan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan metode pengumpulan data menggunakan sistem wawancara dan pengamatan dokumentasi. Manajemen pengelolaan data siswa yang menggunakan sebuah aplikasi EMIS (Education Management Information System). Pada tahapan pengelolaan data sisiwa yang di damping oleh perenan manajemen, menghasilkan penertiban secara teratur dalam pengelolaan data peserta didik. Pengelolaan sangat tertatur dan sesuai dengan arahan yang ada dalam juknis penggunaan aplikasi EMIS yang di regulasikan oleh Kementrian Agama dalam bidang pendidikan.

References

Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Fakih, M. (2002). Pendidikan popular: Membangun kesadaran kritis. Jakarta: INSISTPress.
Lase, D. (2019). Pendidikan di Era Revolusi 4.0. Jurnal Sunderman. November 7. https://doi.org/10.36588/sundermann.v1i1.
Lexy. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif, Cetakan Ke-1. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nata, A. (2008). Sejarah Sosial Intelektual Islam Dan Institusi Pendidikannya. Jakarta: Rajawali Press.
Ramayulis. (2008). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.
Sugiono. (2005). Metode Penelitian Kulitatif. Jakarta: Alfabeta.
Sumiati, S. (2018). Peranan Guru Kelas Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. TARBAWI : Jurnal Pendidikan Agama Islam Vol. 3 No. 02, 145-64.
Terry. (1986). Alih Bahasa oleh Winardi, Asas-Asas Manajemen. Bandung: Alumni.
Published
2023-01-21
How to Cite
Anjar Yana, M., & Ma’arif, D. S. (2023). MANAJEMEN APLIKASI PENGELOLAAN DATA SISWA DI MADRASAH ALIYAH YPK CIJULANG. Lunggi Journal, 1(1), 71-75. Retrieved from https://journal.iaisambas.ac.id/index.php/lunggi/article/view/1612