IMPLEMENTASI PROGRAM OSIS BIDANG KEAGAMAAN DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER RELIGIUS SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 3 SAMBAS TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan secara jelas tentang: 1) Perencanaan program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023; 2) Pelaksanaan program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023; dan 3) Evaluasi program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023. Penelitian ini mengunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi, Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, display data, dan kesimpulan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: 1) Perencanaan program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023, diantaranya: a) Pemilihan program kegiatan yang dilakukan dengan rapat kerja, b) Saling bekerjasama dan berdiskusi dengan anggota OSIS. 2) Pelaksanaan program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023, yaitu: a) kegiatan sholat zuhur berjamaah akan membiasakan peserta didik agar disiplin dalam menunaikan sholat, kegiatan membaca al-qur’an dapat membiasakan diri dalam membaca al-quran, c) kegiatan pesantren kilat adanya siraman rohani dengan materi dasar keagamaan tentang perkembangan dengan dunia anak saat ini. 3) Evaluasi program OSIS bidang keagamaan dalam pembentukan karakter religius siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Sambas tahun pelajaran 2022/2023, yaitu ada beberapa unsur yang harus diperhatikan yaitu persiapan sebelum melaksanakan sebuah kegiatan. Pengecekan kegiatan yang dilakukan yaitu menggunakan absensi untuk mencatat kehadiran siswa. Jika peserta didik atau anggota OSIS yang tidak mengikuti kegiatan atau yang tidak sopan kepada temannya nantinya akan ditegur, jika tidak bisa akan dihukum dengan menghafal surah pendek. Dengan absensi akan bisa melihat keistiqomahan serta antusias peserta didik dalam mengikuti kegiatan tersebut.
References
Aeni, Nur Ani. 2014. Pendidikan Karakter untuk Mahasiswa PGSD. Bandung: UPI Press.
Amin, Ahmad. 2000. Pendidikan Akhlak. Semarang: Bina Ilmu.
Anwar, Syaifudin. 2014. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Aprani, Sulistia “Peranan Ekstrakurikuler Rohis (Rohani Islam) dalam Penanaman Nilai-nilai Karakter Religius Peserta Didik di SMPN 16 Banjar Lampung”. Skripsi UIN Raden Intan Lampung. 2020.
Asmani, Ma‟mur Jamal. 2013. Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Jogjakarta: DIVA Press.
Astiti, Ayu Kadek. 2017. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Andi.
Bugin, Burhan. 2008. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Daryanto. 2013. Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Yogyakarta: Gava Media.
Departemen Agama RI. 2008. Panduan Kegiatan Ekstrakurikuler Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Depag R.I.
Departemen Agama RI. 2002. Al-Qur’an dan Terjemahan tafsir. Jakarta: CV. Darus Sunnah.
Fatoni, Abdurrahman. 2011. Metodologi Penelitian dan Teknik Penyususna Skripsi. Jakarta: Rineka Cipta.
Fattah, Nanang. 2006. Landasan Manajemen Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Gulo. 2022. Metodologi Penelitian. Jakarta: Grasindo.
Gunawan, Heri. 2012. Pendidikan Karakter, Konsep dan Implementasi. Bandung: Afabeta.
Hadi, Amirul dan Haryono. 2005. Metodologi Penelitian dan Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia.
Hakim. 2004. Aktivitas Organisasi Siswa, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. Malang: Pusat Perpustakaan.
Hambali. 2008. Perencanaan Ekstrakurikuler. Bandung: Rosdakarya.
Hurlock, Elizabeth B. 2003. Psikologi Perkembangan, Penerjemah: Istiwidayanti dan Soedjarwo. Jakarta: Erlangga.
Ibrahim, Sudjana Nana. 1984. Penelitian dan Penilaian Pendidikan. Bandung: Sinar Baru.
Kesuma, Dharma. 2012. Pendidikan Karakter Kajian Teori dan Praktik di Sekolah. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Kurniawan Asep. 2013. Penanaman Nilai-nilai tasawuf dalam rangka Pembinaan Akhlak di Sekolah Melalui kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan”, dalam Jurnal At-Tahrir IAIN Syekh Nurjati Cirebon, Vol. 13, No. 1 Mei 2013.
Mahdi, Adnan dan Mujahidin. 2014. Panduan Penelitian Praktis Untuk Menyusun Skripsi, Tesis Dan Disertasi. Bandung: Alfabet.
Mantja, W. 2007. Profesionalisasi Tenaga Kependidikan. Malang: Elang emas.
Mentari. 2011. Manajemen Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Alfabeta.
Milles dan Huberman. 1992. Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia Press.
Moleong Lexy J. 2012. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya.
Muhammad Ahmad Isawi. 2009. Tafsir Ibnu Mas‟ud: Studi Tentang Ibnu Mas‟ud Dan Tafsirnya, Terj Ali Murtadho Syahudi. Jakarta: Pustaka Azzam.
Munadifah, Lailatul. “Peranan Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) Dalam Membentuk Karakter Sosial Siswa Kelas VIII Di MTsN 1 Pasuruan Tahun Pelajaran 2020”. Skripsi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. 2020.
Murdiyanto, Eko. 2020. Metode Penelitan Kualitatif. Yogyakarta: Veteran Press.
Mustari, Mohamad. 2011. Nilai Karakter Refleksi untuk Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Laksbang Pressindo.
Nawawi, Hadari. 2005. Manajemen Strategik Organisasi Non Profit Bidang Pemerintah Dengan Ilustrasi Di Bidang Pendidikan. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Nur Raidah, Afifah Farida.“Pengaruh Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Terhadap Pembentukan Karakter Religius pada Siswa Kelas VIII di SMP Muhammadiyah Simpang Empat Tahun Pelajaran 2019/2020”. Skripsi IAIS Sambas.2020.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No, 39 Tahun 2008 Tentang Pembinaan Kesiswaan. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Philips. 2000. Family as the School of love. Makalah pada National Conference on Character Building. Jakarta.
Prihatin, Eka. 2011. Teori Administrasi Pendidikan. Jakarta: Alfabeta.
Pusat Kurikulum Kemdiknas. Pengembangan dan Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa: Pedoman Sekolah. Jakarta: Pusat Kurikulum Balitbang Kemdiknas.
Republik Indonesia. 2014. Undang-undang R.I Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas dan Peraturan Pemerintah R.I Tahun 2013 tentang Stamdar Nasional Pendidikan serta Wajib Belajar. Bandung: Citra Umbara.
Rianawati. 2018. Implementasi Nilai-Nilai Karakter pada Mata Pelajaran. Pontianak: IAIN Pontianak Press.
Rohiat. 2012. Manajemen Sekolah. Bandug: PT Refika Aditama.
Rohinah. 2012. Mengembangkan Karakter Melalui Kurikulum Ekstrakurkuler. Yogyakarta: Insan Madani.
Sauqiyyatus, Uky. 2021. Pendidikan Karakter Religius. Jawa Timur: Global Aksara Press.
Sholekhah, Mar’atus Ana. 2019. Peran Guru dalam Menanamkan Karakter Religius Peserta Didik melalui Kegiatan Ekstrakurikuker Darus Keliling (DARLING) di Madrasah Ibidaiyah Negeri 3 Jember Tahun 2019. Skripsi IAIN: Jember.
Snell & Bateman. 2002. Management Competing In The New Era. New York: the MegGraw-Hll.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suparlan. 2012. Mendidik Karakter Membetuk Hati. Jakarta: Ar-ruzz Media.
Supriatna, Mamat. 2010. Pendidikan Karakter Melalui Ekstrakurikuler. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.
Surdayana, Yoke dan Haq, Hifdzil Ahmad. 2015. “Pendidikan Akhlak”, dalam Jurnal At-ta’dib, Vol. 10, No. 2.
Syarbini, Amirulloh. 2014. Model pendidikan Karakter dalam Keluarga Revitalisasi Peran Keluarga dalam Membentuk Karakter Anak Menurut Perspektif Islam. Jakarta: PT Gramedia.
Terry. 2006. Guide to Management, terjemahan J. Smith D. F. M, Prinsip-prinsip Manajemen. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Tim Dosen PAI. 2016. Bunga Rampai Penelitian dalam Pendi dikan Agama Islam Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Muhammadiya Berau Kalimantan Timur. Yogyakarta: Deepublish.
Tim Ganesha Operation. 2017. Pasti Bisa Ekonomi. Bandung: Penerbit Duta.
Tim Penyusun. 2017. Pedoman Penulisan Skripsi Fakultas Tarbiyah IAIS Sambas. Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Sultan Muhammad Syafiuddin Sambas.
Usman, Nurdin. 2002. Konteks Implementasi Berbasis Kurikulum. Jakarta: PT. Raja Grafindo.
Usman. 2006. Manajemen Pendidikan Aplikasinya dalam Penyusunan Rencana Pengembangan Sekolah. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Wibowo, Agus. 2012. Pendidikan Karakter: Strategi Membangun Karakter Bangsa Berkepribadian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Wilujeng, Sri Wahyu. 2016. Implementasi Pendidikan Karakter melalui Kegiatan Keagamaan di SD UMMU Aiman Lawang. Malang: Skripsi, UIN Maulana Malik Ibrahim.
Yin, K. Robert. 2005. Studi Kasus Desain dan Metode. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Zayadi. 2011. Desain Pendidikan Karakter. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Zulkarnain, Wildan. 2018. Manajemen Pelayanan Khusus di Sekolah. Jakarta: PT Bumi Aksara.